Penulis: Asep Mulyana

Aktivis, suka menulis dan juga blogger sejati.

Aplikasi Pendeteksi Gempa Paling Akurat

Smartphone kini semakin dimanjakan dengan adanya aplikasi-aplikasi canggih yang dapat memanjakan penggunanya. Tidak hanya beragam, fungsinya pun sangat banyak. Terhitung jumlahnya mulai dari aplikasi ojek online yang dapat memesankan ojek, aplikasi ecommerce yang dapat melakukan transaksi jual beli, aplikasi chat yang dapat menghubungkan komunikasi, aplikasi pencari jodoh untuk menyatukan sepasang manusia, hingga kini telah hadir aplikasi yang dapat mendeteksi getaran gempa. So, buat kamu yang kepo apa aja sih aplikasi-aplikasi pendeteksi gempa, berikut ini daftar aplikasi pendeteksi gempa paling akurat. Aplikasi Pendeteksi Gempa Paling Akurat 1) Aplikasi WRS-BMKG Ada banyak sekali aplikasi pendeteksi gempa, salah satunya adalah aplikasi bernama WRS-BMKG…

Read More
Ponsel Entry-level Samsung Galaxy A01 Siap Rangsek Pasar Indonesia

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Usai diperkenalkan akhir tahun lalu, Samsung kembali bersiap untuk memperkenalkan ponsel entry-level terbaru dari seri Galaxy A di pasar Indonesia. Ya, sebuah ponsel buatan raksasa elektronik Korea Selatan dengan nomor model Samsung SM-A015F berhasil mengantongi sertifikasi dari Kementerian Perindustrian Republik Indonesia. Samsung SM-A015F sendiri merupakan nomor model untuk perangkat Galaxy A01 yang pertama kali diperkenalkan pada bulan Desember lalu. Menurut situs TKDN, hp Samsung Galaxy A01 (SM-A015F) lulus uji TKDN dengan skor sebesar 35.90%. Sayangnya, situs regulasi tidak memberikan rincian spesifikasi lebih lanjut kecuali teknologi koneksi yang disebutkan akan mendukung jaringan 4G LTE. Namun…

Read More
Samsung Galaxy Note 10 Lite SM N770 Aura Glow

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Samsung Indonesia memastikan ketersediaan ponsel flagship yang ditujukan bagi semua kalangan, dengan menghadirkan Galaxy Note 10 Lite yang membawa fitur-fitur premium ala seri Note. Teknologi kamera terkini, S Pen berfitur paling mutakhir, layar immersive dan baterai lebih bertenaga, menjadi beberapa keunggulan kunci. Samsung Galaxy Note 10 Lite akan resmi tersedia di pasar Indonesia mulai tanggal 5 Februari 2020 eksklusif di seluruh jaringan Erajaya Group (Erafone, Samsung Store by NASA, Urban Republic, dan Eraspace), dengan banderol harga resmi Rp8.199.000. “Lahirnya Galaxy Note 10 Lite semakin merepresentasikan upaya Samsung untuk terus menghadirkan inovasi terdepan sekaligus menghadirkan…

Read More
Imlek 2020 Vivo Smartphone Gelar Promo Hoki Salebration

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Menyambut Tahun Baru Imlek 2020, Vivo Smartphone menghadirkan gelaran promo Hoki Salebration untuk setiap pembelian handphone Vivo. Promo menarik ini dihadirkan mulai tanggal 22-30 Januari 2020 melalui official online store yang tersebar di beberapa ecommerce partner Vivo Indonesia. Edisi terbaru Vivo S1 Pro, sebagai produk teranyar Vivo Indonesia juga turut serta dalam gelaran promosi ini. “Kami ingin masyarakat juga bisa memperoleh kesempatan mendapatkan hadiah menarik dan harga terbaik melalui gelaran promo kali ini. Bahkan peserta bisa mendapatkan unit Vivo smartphone secara gratis dengan mengikuti aktivitas yang ada pada Vivo official online store di ecommerce…

Read More
Samsung Galaxy S20 Ultra

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Susul perangkat Galaxy Z Flip yang sudah mendapat izin TKDN, Samsung juga rupanya sudah mendaftarkan dua perangkat flagship mendatangnya di situs TKDN. Samsung SM-G980F dan Samsung SM-G985F telah resmi mengantongi sertifikat dari Kementerian Perindustrian Republik Indonesia per tanggal 21 Januari 2020 kemarin. Kedua nomor model tersebut tak lain merupakan nomor model untuk perangkat Samsung Galaxy S20 dan Samsung Galaxy S20 Plus varian 4G LTE. Menurut situs TKDN, kedua ponsel flagship mendatang ini berhasil mencetak skor masing-masing sebesar 36.90%. Situs regulasi juga menyebut bahwa ponsel memiliki konektivitas 4G LTE. Seperti diketahui, pabrikan Samsung diharapkan akan…

Read More
Wujud Asli Xiaomi Mi 10 Pro

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Bulan depan, Xiaomi diharapkan akan mengumumkan smartphone flagship Mi 10 series. Sekarang, wujud asli sang penerus handset Mi 9 itu telah beredar di jagat maya. Xiaomi Mi 10 Pro cukup telah malang melintang di jagat bocoran, mulai dari pengungkapan beberapa render yang terlihat berbeda hingga dugaan spesifikasi yang akan diusung ponsel flagship ini. Sekarang bocoran kembali menyeruak ke permukaan yang memperlihatkan wujud asli Mi 10 Pro. Salah satu foto mengungkap bahwa bagian punggung dari perangkat terlihat seperti handset Mi Note 10. Hal ini bertolak belakang dengan bocoran sebelumnya yang mengungkapkan bahwa konfigurasi quad-camera Mi…

Read More
Samsung Galaxy Z Flip

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Bulan lalu, Samsung resmi memperkenalkan ponsel lipat premium Galaxy Fold di pasar Indonesia. Sekarang, raksasa smartphone asal Korea Selatan kembali tercium akan segera merilis Galaxy Z Flip di pasar Tanah Air. Meski Samsung Galaxy Z Flip belum resmi diumumkan, namun pabrikan telah mendaftarkan ponsel mendatang dengan nomor model Samsung SM-F700F di situs regulasi milik pemerintah Republik Indonesia. Ya, handset Galaxy Z Flip telah mengantongi izin TKDN dari Kementerian Perindustrian per tanggal 15 Januari 2020 lalu setelah berhasil mengantongi persentase sebesar 46.18%. Setelah menyandang sertifikat TKDN, ponsel lipat berbasis Android ini hampir dapat dipastikan akan…

Read More
Vivo S1 Pro 256GB Fancy Sky

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Edisi terbaru Vivo S1 Pro yang diluncurkan pada awal tahun ini, hadir dengan sentuhan warna baru dan kapasitas penyimpanan memori internal yang lebih besar. Semakin lapang dengan penyimpanan internal 256GB, pengguna dapat menyimpan lebih banyak aplikasi, file, foto, video hingga game favorit di smartphone stylish S1 Pro ini. “Kami memahami bagaimana saat ini smartphone menjadi penunjang segala aktivitas konsumen muda. Dengan menghadirkan kapasitas memori internal yang lebih besar di versi terbaru Vivo S1 Pro, konsumen dapat lebih maksimal untuk menyimpan segala bentuk dokumen atau file tanpa khawatir ruang penyimpanan penuh,” ujar Edy Kusuma, Senior…

Read More
Siap Dijual Preorder 20 Januari, Ini Harga Samsung Galaxy A71 di Indonesia

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Usai resmi diumumkan di pasar Indonesia, Samsung pun mengkonfirmasi tanggal penjualan preorder handset Galaxy A71. Kapan dan berapa banderol harganya? Samsung Galaxy A71 dibanderol harga retail resmi Rp6.099.000, smartphone akan dijual preorder mulai tanggal 20–27 Januari 2020 melalui situs resmi Galaxyaseries.com, dan toko-toko resmi Samsung di platform online. Selama periode penjualan preorder berlangsung, setiap pembelian handphone Galaxy A71 konsumen akan mendapatkan wearable Galaxy Buds senilai Rp1.799.000 secara cuma-cuma. Seperti diketahui, Galaxy A71 resmi diperkenalkan di pasar Tanah Air bersamaan dengan Galaxy A51 beberapa hari lalu. Sang adik telah terlebih dahulu dijual preorder, menawarkan harga…

Read More
Oppo F15 Resmi Debut dengan MediaTek Helio P70 dan Empat Kamera

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Perusahaan smartphone asal Cina, Oppo akhirnya resmi memperkenalkan perangkat terbarunya yang tergabung dalam keluarga seri F, yakni Oppo F15. Meski hadir sebagai perangkat baru, Oppo F15 ini terlihat cukup familiar mengingat penerus F11 ini identik dengan Oppo A91 yang diluncurkan perusahaan bulan lalu di Cina. Sebelum menyoal harga yang tentu paling membuat penasaran, spesifikasi hp terbaru ini juga sangat penting untuk dibahas. Nah, lantas apa sajakah spek yang dibawa handset F15 ini? Diawali dari bagian layar, F15 dibekali panel AMOLED seluas 6.4 inci dengan resolusi berkualitas FHD+ (2400 x 1080 piksel). Terlindung lapisan Gorilla…

Read More