Penulis: Alan Saumulandi Rosan

I'm Astronomer, Leader of RAC - Rancah Astronomy Club. Very Like to Astronomy, Cosmology, Astrophysics & Falak Science.

Teleskop Radio Terbesar di Dunia

RANCAH POST – Sebagaimana kita ketahui, bahwa teleskop memiliki peranan penting dalam instrumen penelitian luar angkasa. Selain itu, teleskop juga berfungsi sebagai kekuatan bagi suatu negara dalam pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK). Dilansir dari Xinhua News, Cina baru saja selesai membangun teleskop radio terbesar di dunia yang memiliki ukuran lebih besar dari 30 kali lapangan sepak bola. Teleskop bernama Five-hundred-meters Aperture Spherical Telescope (FAST) ini, memiliki diameter sebesar 500 meter dengan isi 4.450 panel reflektor. Proyek ini pertama kali disusun pada tahun 1994 dan instalasi dimulai pada Maret 2011 dengan nilai USD105 juta. Teleskop ini, diharapkan dapat memburu tanda-tanda…

Read More
Gelombang Rossby

RANCAH POST – Beragam informasi terkait suara-suara aneh di Planet Bumi kita, telah banyak diberitakan. Tapi, suara aneh kali ini berbeda dengan yang lainnya. Suara aneh ini disebut sebagai ‘Peluit Rossby’. Hasil penelitian dalam Geophysical Research Letter, suara aneh tersebut berasal dari Laut Karibia, di Samudra Atlantik yang berdekatan dengan Teluk Meksiko. Laut Karibia merupakan salah satu laut terbesar, yang memiliki luas wilayah  sekitar 2.754.000 km². Palung Cayman adalah titik terdalam dari laut ini. Kedalamannya 7,5 km dibawah permukaan laut. Jika ditinjau dari jenis gelombang suara, suara aneh ini termasuk pada tipe infrasonik. Dimana tipe infrasonik ini, merupakan tipe gelombang…

Read More
Ayo Ikuti Keseruan Program Spesial Ramadhan 2016 di Rancah

RANCAH POST – Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, gelaran kegiatan Program Spesial Ramadhan 2016 di Kecamatan Rancah tahun ini berlangsung dari awal hingga akhir bulan Ramadhan 1437 H yang diselenggarakan di berbagai tempat di Rancah. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh segenap organisasi yang ada di Kecamatan Rancah, diantaranya Lembaga Pemberdayaan Gedung Dakwah Kecamatan Rancah (LPDGKR), Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Kecamatan Rancah, Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kecamatan Rancah, Kampoeng Ulin Course, dan Rancah Astronomy Club (RAC). Kegiatan dengan nama Program Spesial Ramadhan 2016 ini ditujukan untuk menyambut dan mengisi bulan Ramadhan 1437 H dengan serangkaian kegiatan positif yang mengusung tema,…

Read More
Journey to Mars NASA

RANCAH POST – Dalam upaya untuk mencapai planet Mars di tahun 2030, NASA telah meminta bantuan dari salah satu lembaga angkasa terbaru di dunia, menandatangani perjanjian dengan Uni Emirat Arab (UEA) untuk berkolaborasi pada eksplorasi ruang angkasa. Lembaga Antariksa di Uni Emirat Arab yang bernama Mohammed Bin Rashid Space Centre (MBRSC), didirikan pada 06 Februari 2006, tepatnya di kota Dubai. Tujuan didirikan lembaga ini adalah penelitian dan pengembangan pada antariksa. Adapun MBRSC ini, dipimpin oleh Dirjen yang bernama Yousuf Hamad Al Shaibani. Ia bertanggung jawab untuk semua kebijakan yang terkait dengan proyek administrasi dan ruang, dalam lembaga tersebut. Sebelumnya, The…

Read More
Planet Baru

RANCAH POST – Telah ditemukan kandidat planet baru, bernama PFT08-8695b. Diduga kandidat planet baru ini menjadi salah satu planet yang termuda & terunik yang pernah ditemukan sejauh ini. PFT08-8695 b mengorbit sebuah bintang yang jauhnya 1100 tahun cahaya dari bumi kita. Dengan waktu 11 jam untuk mengelilingi bintangnya, kandidat planet baru ini disebut sebagai Hot Jupiter. Istilah tersebut digunakan untuk planet panas dengan massa besar dan periode orbit pendek. Para peneliti berpikir bahwa lapisan luar PTFO8-8695 b sedang direnggut oleh tarikan gravitasi dari bintang terdekatnya. “Sejumlah planet yang diketahui berada di orbit sama kecil, tetapi karena bintang ini hanya 2…

Read More
Galaxy Bimasakti

RANCAH POST – Jika anda melihat ke langit malam pada malam tadi, Anda mungkin tidak akan bisa melihat betapa indahnya jutaan objek langit yang bertabur cahaya bintang. Hal itu disebabkan karena bumi kita diselimuti oleh kabut cahaya buatan yang menghalangi langit malam. Para ilmuwan menamakan fenomena tersebut sebagai polusi cahaya. Menurut sebuah studi baru yang diterbitkan Jumat, 10 Juni 2016 di jurnal Science Advance, Para ilmuwan percaya, sepertiga dari umat manusia tidak bisa melihat galaksi Bima Sakti, ini termasuk 80% orang Amerika dan 60% dari Eropa karena lampu-lampu kota yang menciptakan kabut polusi cahaya. Sebuah tim ilmuwan internasional menciptakan atlas…

Read More
Project JUNO NASA

RANCAH POST – Misi Juno NASA kini telah sampai pada hari ke 26, dan project ini sudah berhasil menempuh jarak sekitar 11,1 juta mil (17,8 juta kilometer) dari posisi planet terbesar di Tata Surya kita, Jupiter. Pada malam tanggal 4 Juli mendatang, Juno berencana akan melepas mesin utama selama 35 menit, yang akan menempatkannya ke orbit kutub di sekitar gas raksasa planet Jupiter. Sebagaimana dikutip dari situs NASA, Planet raksasa Jupiter sendiri terletak di lingkungan dengan radiasi paling keras. Dan Juno telah dirancang khusus untuk bernavigasi di wilayah baru tersebut. “Saat ini, kami sedang menutup jarak antara kami dan Jupiter…

Read More