Penulis: Akar NewGate

Gamer paruh waktu, One Piece, coffee addict, dan roamer

Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A14 5G di Indonesia

RANCAH POST – Setelah lebih dulu dipajang di website resmi, Samsung akhirnya mengumumkan harga beserta tanggal ketersediaan Galaxy A14 5G di pasar Indonesia. Ini merupakan ponsel pertama Samsung yang hadir di Tanah Air untuk tahun 2023. Tak hanya itu, Galaxy A14 5G juga menjadi HP 5G termurah dari Samsung yang dijual di Indonesia saat ini. Ada beberapa keunggulan yang ditawarkannya mulai dari baterai besar, kamera beresolusi tinggi hingga RAM yang bisa diperluas. Samsung Galaxy A14 5G memiliki layar Infinity V yang berbentang 6.6 inci dengan resolusi FHD+ dan mendukung refresh rate 90 Hz. Dalam poninya diletakan kamera selfie 13 MP.…

Read More
HP Nokia C12

RANCAH POST – Nokia C12 resmi hadir sebagai smartphone pertama yang diluncurkan oleh HMD Global di tahun 2023. Smartphone ini datang dengan OS Android 12 Go Edition dan dibanderol Rp 1 jutaan. Dilihat dari penamaannya, perangkat ini tampaknya diposisikan sebagai penerus dari Nokia C10 yang mereka umumkan awal 2021 lalu. Spesifikasi Nokia C12 tidak banyak berubah dari pendahulunya. Secara fisik, ponsel ini memiliki bodi berukuran 160.6 (panjang) x 74.3 (lebar) x 8.8 (ketebalan) mm dan bobot 177.4 gram. Ada tiga pilihan warna yang tersedia, yaitu Dark Cyan, Charcoal dan Light Mint. Di depan, HP Nokia C12 menampilkan layar IPS LCD…

Read More
Galaxy A14 5G Mejeng di Situs Resmi Samsung Indonesia

RANCAH POST – Galaxy A14 5G terpantau sudah muncul di situs web resmi Samsung Indonesia. Hal ini menandakan bahwa ponsel tersebut akan dirilis dalam waktu dekat. Meski banderol harganya belum dicantumkan, seluruh spesifikasi beserta foto Samsung Galaxy A14 5G telah dipajang oleh pihak perusahaan. Dihimpun Rancah Post dari situs web Samsung Indonesia, Galaxy A14 5G menggunakan panel layar bertipe PLS LCD berukuran 6.6 inci dan sudah beresolusi 1.080 x 2.408 piksel atau FHD+. Layarnya sendiri mengadopsi desain Infinity V atau punya poni berbentuk huruf V yang menjadi wadah kamera selfie 13 MP. Lalu dipunggungnya ada tiga buah lensa kamera yang…

Read More
Cara Mengganti Suara Hero Mobile Legends

RANCAH POST – Meski jumlah pemainnya sudah mencapai lebih dari 83 juta player, ternyata masih banyak dari mereka yang belum mengetahui cara mengganti suara hero Mobile Legends ke bahasa Jepang atau bahasa lainnya. Seperti yang kita ketahui, Mobile Legends saat ini menjadi salah satu game yang paling banyak dimainkan. Bahkan player game tersebut bukan hanya orang dewasa saja, melainkan anak-anak hingga orang tua sekalipun pasti mengenal yang game satu ini. Moonton selaku developer Mobile Legends terus berinovasi dan menghadirkan fitur-fitur baru untuk membuat para player semakin betah memainkan game buatannya itu. Nah, baru-baru ini Moonton telah menambahkan voice over atau…

Read More
HP Itel S18

RANCAH POST – Belum lama ini, Itel Mobile telah meluncurkan smartphone seri S terbarunya di pasar Nigeria, yakni Itel S18 Series dengan spesifikasi yang terbilang mumpuni dan harga ramah di kantong. Ada dua model yang diperkenalkan, yaitu Itel S18 dan Itel S18 Pro. Kedua ponsel tersebut merupakan rebrand dari Itel Vision 5 dan Vision 5 Plus. Keduanya kompak dibekali layar berukuran 6.6 inci dan baterai 5.000 mAh. Meski begitu, terdapat sejumlah perbedaan yang menjadikan harga Itel S18 Pro dibanderol lebih mahal ketimbang S18 reguler. Itel S18 Pro ditenagai chipset Unisoc T606 yang dipadu RAM 4 GB dengan media penyimpanan 64…

Read More
Varian Global Oppo Find N2 Flip

RANCAH POST – Oppo meluncurkan ponsel lipat Find N2 dan Find N2 Flip di China bulan lalu. Pihak perusahaan telah mengkonfirmasi akan meluncurkan Find N2 Flip ke pasar global dalam waktu dekat. Untuk saat ini Oppo memang belum mengungkap tanggal peluncuran global Find N2 Flip. Akan tetapi, salah satu perangkat misterius Oppo yang diduga Find N2 Flip sudah muncul di situs Geekbench. Dihimpun dari GSM Arena, Rabu (18/01/2023), varian global Oppo Find N2 Flip memiliki nomor model CPH2437. Database Geekbench memperlihatkan beberapa informasi penting mengenai spesifikasi perangkat tersebut. CPH2437 alias varian global Oppo Find N2 Flip ditenagai chipset Dimensity 9000+…

Read More
HP Oppo A78 5G 1

RANCAH POST – Oppo A78 5G resmi diluncurkan secara global di India. Ponsel ini sebetulnya telah lebih dulu diumumkan di Malaysia, namun pihak Oppo masih belum mengungkapkan harganya. Wujud Oppo A78 5G tampak begitu mirip dengan Oppo A58 5G yang dirilis November tahun lalu. Hal ini dikarenakan, A78 5G memiliki dua cincin kamera di belakang dengan aksen panjang berkilau. Berbicara soal kamera, ponsel ini dibekali dua kamera belakang yang mencakup kamera utama beresolusi 50 MP dan depth sensor 8 MP. Konfigurasi kamera yang dimilikinya itu dapat digunakan untuk merekam video hingga resolusi FHD pada 30 fps. Beralih ke bagian depan,…

Read More
Render Realme GT Neo 5 240W

RANCAH POST – Realme GT Neo 5 sudah dikonfirmasi akan diluncurkan oleh pihak perusahaan pada Februari nanti. Walau belum resmi dirilis, spesifikasi Realme GT Neo 5 sudah terungkap berkat dokumen sertifikasi TENAA. Penerus dari Realme GT Neo 3 tersebut dilaporkan memiliki dua nomor model, yaitu RMX3708 dan RMX3706. Keduanya sama-sama ditenagai chipset Snapdragon 8+ Gen 1 dari Qualcomm yang tampaknya merupakan versi under-clocked karena memiliki kecepatan pemrosesan 3.0 GHz. Chipset tersebut akan dipasangkan dengan tiga pilihan kapasitas RAM yang terdiri dari 8 GB, 12 GB dan 16 GB serta memiliki tiga opsi media penyimpanan, yakni 128 GB, 256 GB dan…

Read More
Realme 10 Pro vs Realme 10 Pro Plus

RANCAH POST – Realme 10 Pro dan Realme 10 Pro Plus merupakan dua smartphone anyar yang sama-sama bersaing di kelas mid-range. Perbedaan Realme 10 Pro vs Realme 10 Pro Plus tak hanya sebatas harga melainkan juga spesifikasi yang terbilang cukup jomplang. Meskipun baru dibawa ke Indonesia di awal tahun 2023, kedua ponsel tersebut langsung menjadi pusat perhatian karena mempunyai keunggulan masing-masing. FYI, selain memiliki perbedaan Realme 10 Pro dan Realme 10 Pro Plus juga mempunyai beberapa persamaan seperti kamera utama 108 MP, kamera depan 16 MP, support jaringan 5G, NFC, dan baterai 5.000 mAh. Perbedaan Realme 10 Pro vs Realme…

Read More
Harga Red Magic 8 Pro di Pasar Global

RANCAH POST – Nubia baru saja meluncurkan Red Magic 8 Pro di pasar global. Kabar baiknya, HP gaming buatan perusahaan asal China itu juga dikonfirmasi bakal diedarkan pasar Asia Pasifik, termasuk Indonesia. Red Magic 8 Pro sebetulnya telah lebih dulu meluncur di pasar China bareng Red Magic 8 Pro+ pada Desember lalu. Sayangnya, varian Pro+ tidak ikut dibawa ke pasar global. Smartphone tersebut hadir dalam dua pilihan, yaitu Void dan Matte, dimana varian yang disebutkan pertama memiliki bodi belakang transparan, sementara varian yang kedua punya bodi berwarna hitam. HP Red Magic 8 Pro sendiri mengusung desain frame datar dengan sudut…

Read More