Aplikasi download video atau reels Instagram kini banyak dicari untuk membantu penggunanya memiliki video atau reels yang mereka inginkan dengan mudah.
Instagram sendiri merupakan aplikasi populer nomor satu. Dibuat pada Agustus 2016, sekarang instagram sudah memiliki banyak pengguna.
Tidak heran jika popularitas itu,karena Instagram menyajikan berbagai fitur kekinian yang dapat digunakan.
Untuk itu Instagram menyediakan berbagai aplikasi pendukung untuk membantu memaksimalkan kinerjanya.
Diantaranya aplikasi untuk mendownload story, jika kamu ingin menyimpan story dari Instagram lain, kamu harus menggunakan aplikasi pendukung.
Daftar Aplikasi Download Video dan Reels Instagram
Story Saver
Aplikasi terbaik pertama yaitu Story Saver, aplikasi ini bukan hanya mengunggah story Instagram orang lain yang di private, namun bisa juga foto dan video dari akun private tersebut.
Fiturnya hampir lengkap, mulai dari simpan cerita dari instagram, kirim ulang cerita instagram, Unduh cerita ke ponsel dan lainnya, jadi tak heran jika aplikasi ini banyak digunakan oleh semua kalangan.
Beberapa fitur unggulan diantaranya dapat menyimpan foto dari story dengan cepat, repost foto dan video dengan mudah ke media sosial lainnya, juga dapat memutar video pada aplikasi.
Video Downloader – Aplikasi Download Video Instagram
Untuk menggunakan aplikasi ini kamu hanya cukup membuka aplikasi ini dan menyalin link yang kamu dapat dari Instagram.
Cara penggunaan aplikasi ini juga tergolong mudah, dimana penggunanya hanya perlu menyalin link video yang kamu inginkan dan menempatkannya di aplikasi ini utnuk mendapatkan video yang diinginkan.
Selain video, aplikasi download ini juga bisa mendownload hal lainnya, mulai dari reels, IGTV, foto, dan lainnya
Bahkan kamu juga bisa mengcopy semua postingan atau tag saja. Aplikasi ini dapat kamu unduh secara gratis pada Android kamu.
BACA JUGA: Aplikasi Download Foto Profil Instagram
Quicksave
Quicksave ini persis seperti namanya, dapat mendownload foto dan video di Instagram secara cepat .
Hasil unduhannya pun langsung tersimpan otomatis pada galeri atau bisa langsung kamu post ke Instagram dengan mudah.
Selain itu,aplikasi ini hanya berukuran 5,7 MB saja. Beberapa fitur yang ada pada Quicksave diantaranya dapat mengcopy caption dari sebuah konten, mensave otomatis unduhan ke galeri.
Berikut langkah-langkah yang harus kamu lakukan untuk mengunduh video atau reels Instagram:
- Pertama-tama buka QuickSave
- Buka Instagram, Pilih “Copy Share URL” pada foto/video yang mau disimpan, anda bisa simpan banyak foto/video sekaligus
- Kembali ke QuickSave, unduh foto/video yang anda suka atau geser untuk menghilangkan
Saver Reposter for Instagram – Aplikasi Download Video Instagram
Saver adalah aplikasi pertama yang membantu kamu untuk menyalin tulisan, tagar, menyimpan foto dan video dari postingan Instagram ke handphone atau tablet yang kamu gunakan.
Aplikasi ini bukan hanya bisa mengunduh gambar saja, tapi dapat sekaligus memposting caption dan tag yang kamu pilih. jadi memudahkan penggunanya untuk merepost ulang ke akun Instagramnya.
Fiturnya pun tidak kalah bagus dengan aplikasi lainnya diantaranya dapat menyimpan otomatis gambar yang telah kamu unduh ke galeri, dan mengcopy caption secara full.
All Video Downloader
Aplikasi download video Instagram berikutnya ada All Video ownloader.
Dengan apliaksi ini kamu bisa mengunduh video dari banyak situs, mulai dari Instagram, Facebook,Line, Twitter Telegram dan media sosial lainnya.
Hnaya saja, kamu tidak bisa menggunakan aplikasi ini untuk mengunduh video atau film pada YouTube.
Tapi meskipun begitu, mereka tetap menawarkan kualitas HD dari setiap format unduhan yang dilakukan penggunanya.
Swift Repost
Swift Repost ini cocok digunakan untuk orang yang gemar memuat konten atau melakukan repost pada sebuah konten di Instagram.
Dengan aplikasi ini kamu tidak perlu mengunggah konten yang akan kamu posting. Aplikasi ini juga dapat dilindungi agar tidak dibuka oleh orang lain yaitu dengan menggunakan sandi atau PIN.
Aplikasi ini juga menawarkan interface yang sederhana, sehingga mudah digunakan oleh siapapun.
In Grabber
Aplikasi ini berguna untuk membantu kamu mendownload story Instagram dengan mudah, terdapat banyak pilihan download pada aplikasi In Grabber diantaranya dapat mengunduh story teman kamu, IGTV, dan Live Streaming yang sedang dilakukan orang lain.
Cara mengunduh video atau reels pada aplikasi ini juga sangat mudah, kamu hanya perlu menyalin URL dari video yang diinginkan dan mem-pastenya pada apk ini.
Setelah kamu mengunduh gambar atau downloadan lainnya , kamu dapat merepost ke social media lainnya seperti Whatsapp,Telegram hingga Facebook.
BACA JUGA: Aplikasi Download Video di Twitter
Demikian aplikasi download video dan reels Instagram yang bisa kamu gunakan, dengan aplikasi tersebut kamu bisa mengunduh dan menyimpan video yang diinginkan.