RANCAH POST – Di zaman yang serba canggih ini bisa dikatakan hampir semua orang punya smartphone. Bahkan mungkin ada yang punya lebih dari satu.
Dan sudah pasti dalamnya terdapat beberapa aplikasi chatting yang pastinya juga ada grup chatting disana. Entah itu grup chatting kelas, kuliah, kerja maupun keluarga.
Ngomongin soal aplikasi chatting, pasti pernah dong dapet broadcast message. Karena biasanya aplikasi chatting seperti itu kerap dipenuhi dengan broadcast message.
Dan berikut ini ada beberapa broadcast message WhatsApp ngeselin yang berhasil Rancah Post rangkum dari berbagai sumber, Jumat (9/6).
Barangkali ada yang minat.
Kisah yang sangat menyentuh hati.
Jangan terlalu serius bacanya say.
Buat yang lagi nganggur, barang kali minat.